By: Nadiah Sekar Ayuni
16 October 2024

“Di rekening di bank ini seratus persen hasil keringat saya dari tahun 2004, dan tidak pernah ada aliran dana atau transferan dari suami saya dan semua yang ada di sini, sebelah kanan saya (Helena) tidak pernah,” tegasnya.

Selain itu, ada juga deposito di bank lain sebesar Rp4,1 miliar yang dibekukan. Menurut pengakuannya, uang tersebut dia dapat karena menjadi brand ambassador bank tersebut.

“Betul, saya sebagai BA selama enam tahun Yang Mulia, jadi, ini seratus persen pembayaran bank kepada saya dan juga anak-anak saya sebagai BA bank jalan enam tahun, Yang Mulia,” jawabnya ketika ditanya. (*)

Tags:

Leave a Reply