“So far sih, menikmati karena ini salah satu mimpi aku. Aku ingin menjadi produser juga,” akunya.
Berperan sebagai penyanyi seriosa juga mendorong Chelsea Islan untuk mulai melakukan persiapan khusus.
“Iya, rencananya tahun ini akan belajar (bernyanyi seriosa). Memang banyak yang harus aku latih sih di tahun ini karena kan menjadi sosok Ibu Rose Pandanwangi juga memerlukan banyak latihan,” ungkapnya. (*)
Tags:artis debut produser Chelsea Islan Chelsea Islan debut produser Debut Produser Festival film Cannes Festival Film Cannes 2025 Film biopik film Chelsea Islan film Rose Pandanwangi Rose Pandanwangi