4. Dapat menambah kilau pada rambut
Lesitin dalam telur dapat membantu memperbaiki rambut yang rusak , membuatnya lebih halus dan berkilau. Vitamin A dan C yang ada dalam telur juga dapat memperbaiki tekstur rambut dan menambah kilau alami.
| Baca Juga: Beyonce Bagi Tips Perawatan Rambut Agar Sehat dan Berkilau
Cara Mudah Membuat Sampo Telur di Rumah
Bahan-bahan
– 1 butir telur
– 1 sendok makan minyak, bisa minyak zaitun atau minyak kelapa
– 1 sendok makan madu
– Beberapa tetes minyak esensial
Metode
– Pecahkan telur dan kocok dalam mangkuk hingga tercampur rata.
– Campurkan dengan minyak zaitun atau minyak kelapa untuk menambah
kelembapan dan kilau.
– Tambahkan madu untuk mengondisikan rambut, dan aduk rata.
– Tambahkan beberapa tetes minyak esensial pilihan Anda.
Basahi rambut Anda, lalu oleskan sampo telur ke kulit kepala dan rambut Anda. Setelah dipijat dengan lembut, diamkan selama sekitar 5 hingga 10 menit. Lalu bilas hingga bersih dengan air dingin.
| Baca Juga: Gak Ribet! Ini Cara Simple Agar Rambut Tumbuh Panjang dan Sehat
Anda juga dapat menambahkan bahan-bahan alami lainnya ke dalam sampo telur buatan sendiri.
1. Untuk rambut kering
Tags:Cara Membuat Sampo Telur kesehatan rambut Manfaat Telur untuk Rambut Rambut Sehat Sampo Telur Sampo Telur Rambut Sehat