By: Nadhirul
8 July 2021

Bob menikah tiga kali. Yang pertama ia menikahi aktris Elsie Ann Downey di tahun 1934. Ia dikaruniai dua orang anak dari pernikahan tersebut yakni Allyson Downey dan Robert Downey Jr. Sayangnya pernikahan tersebut berakhir pada tahun 1975.

Ia lalu menikah dengan aktris sekaligus penulis Laura Ernst. Lagi-lagi Bob harus rela ditinggal sang istri. Kali ini bukan karena perceraian, tapi Laura meninggal karena penyakit Lou Gehrig. 

Tahun 1998, Bob menikah dengan Rosemary Rogers. Keduanya pun tinggal di New York. Bob tinggal di kota yang dijuluki Big Apple itu hingga akhir hayatnya. (*)

Tags:

Leave a Reply