By: Nadiah Sekar Ayuni
3 October 2025

“Pokoknya gue akan datang ke acara yang menurut gue nyaman. Karena lu semua nggak ada ketika gue butuh nasihat, sandaran, nggak ada,” jelasnya.

Diketahui, Ruben Onsu masuk Islam pada 31 Maret 2025, tepat pada momen Lebaran.

Beberapa tahun sebelumnya, Ruben sudah tertarik dengan Islam. Dia akhirnya mencari bimbingan dan mendapat pendampingan untuk mempelajari agama dari Habib Usman bin Yahya.

Setelah masuk Islam, Ruben sempat ingin berangkat haji. Namun gagal karena masalah visa.

Akhirnya dia berangkat umrah pada 28 Agustus 2025. (*)

Tags:

Leave a Reply