Beri Kejutan Romantis, Rizky Febian Bikin Kue Ultah untuk Mahalini Rizky Febian memberikan kejutan romantis di hari ulang tahun istrinya, Mahalini Raharja yang menginjak usia 24 tahun pada Selasa (4/3). Seleb By: Yuni Esa Anugrah 4 March 2025