Persahabatan Nia Ramadhani dan Jessica Iskandar, selalu menarik untuk disimak. Keduanya kerap memamerkan momen bersama di media sosial. Mulai dari nongkrong bareng, syuting di program yang sama, hingga liburan.
Tak hanya kedekatannya yang jadi sorotan. Fashion keduanya ketika menghabiskan waktu bersama, juga selalu mendapat perhatian. Tak heran, Nia dan Jedar mendapat penghargaan sebagai Most Fashionable Besties dalam ajang penghargaan Insert Fashion Awards (IFA) 2019.
Seperti apa ya gaya Jedar dan Nia, sehingga mereka layak mendapat penghargaan tersebut? Yuk, simak penampilan mereka di bawah ini!
1. Beautiful kind hearted friend
My beautiful kind hearted friend, begitulah panggilan yang digunakan Nia untuk menyapa Jedar. Tak hanya manis ketika bertegur sapa, gaya busana keduanya tak kalah manis dan kompak ketika bersama. Seperti ketika mengenakan pakaian santai yang dilengkapi dengan sepatu boots.
2. Duo Dara
Bagaimana dengan fashion duo presenter Ngopi Dara ini, dalam balutan rok lucu?
Baca juga: Belum Resmi Menikah, 6 Potret Pasangan Seleb Ini Sudah Bikin Iri!
Tags:Jessica Iskandar Nia Ramadhani